Langsung ke konten utama

Postingan

Unggulan

Laporan Akhir Tahun Komnas Perempuan Indonesia Tahun 2019

Laporan Tahunan Komisi Nasional Anti Kekerasan Terhadap Perempuan (Komnas Perempuan) mendata berbagai kasus kekerasan terhadap perempuan yang diterima oleh sejumlah lembaga masyarakat hingga institusi pemerintah yang ada di sebagian besar di setiap Provinsi di Indonesia, serta pelaporan langsung yang diterima oleh Komnas Perempuan melalui Unit Pengaduan Rujuan (UPR) maupun email resmi Komnas Perempuan dalam jangka waktu satu tahun. Tahun 2020 Komnas Perempuan menyebarkan 672 lembar formulir kepada lembaga yang bekerja sama dengan Komnas Perempuan di seluruh Indonesia dengan respon balasan mencapai 239 formulir. Tingkat respon balasan bertambah seiring dengan naiknya jumlah kasus yang dilaporkan pada tahun 2019 yang meningkat hingga 6%. Jumlah kasus KTP 2019 sebesar 431.471, jumlah tersebut meningkat dibandingkan dengan tahun sebelumnya sebesar 406.178. Sebagian besar data bersumber dari kasus yang ditangani oleh Pengadilan Negeri/Pengadilan Agama. Data ini dikumpulkan dari 3 sumber, ya

Postingan Terbaru